Page 20 - Modul Interaktifku
P. 20

Pertemuan tersebut membahas tentang Jepang yang akan

            memberikan  kemerdekaan  Indonesia  dengan  segera.

            Marsekal  Terauchi  juga  memberitahukan  jika  proklamasi

            kemerdekaan  Indonesia  bisa  dilaksanakan  dalam  jangka

            waktu beberapa hari melalui PPKI pada tanggal 24 Agustus

            1945 (Michelle, 2020, p. 23).




                Pada  akhirnya  Jepang  menyerah  tanpa  syarat  kepada

            sekutu pada 15 Agustus 1945. Dengan demikian berakhirlah

            perang  pasifik.  Bersamaan  itu  pula  ketiga  pemimpin

            Indonesia kembali ke tanah air.


































                                        Sumber: https://kompas.com/
                           Gambar 1.9 penandatanganan Jepang menyerang tanpa
                                              syarat kepada sekutu.





























       Modul Interaktif Sejarah  2024                                                             Page 14
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25