Page 202 - Exim_Principle_Ebook
P. 202
Pedoman Dasar Ekspor Impor
d. Carbon Black ( HS. 2803.00.10.00 dan HS.
2803.00.30.00 ) dikenakan Bea Masuk Anti
Dumping sebagai berikut :
i. Ex Korea Selatan , perusahaan : Korea
Steel Chemical (KOSCO) Columbian
Chemical Korea (CCK) , Korean
Carbon Black ( KCB ) dan perusahaan
lainnya dikenai Bea Masuk Anti
Dumping sebesar 10%, 7%, 9% dan
10% .
ii. Ex India, perusahaan Philips Carbon
Black dan perusahaan lainnya, dikenai
Bea Masuk Anti Dumping 11% .
iii. Ex Malaysia, perusahaan : Thai Carbon
Black dan perusahaan lainnya, dikenai
Bea Masuk Anti Dumping sebesar 17%
.
Contoh Perhitungan .
Carbon Black dengan Nilai CIF USD. 50.000
ex India . Besarnya tariff Bea Masuk Anti
Dumping 11% . NDPBM = Rp. 9.000,- per
USD1 . Bea Masuk Anti Dumping = 11% x
(USD. 50.000 X Rp. 9.000) = Rp. 49.500.000,-
196

