Page 83 - PKN KELAS 2 SD
P. 83
aktivitasmu
lakukan hal berikut secara mandiri
1 amatilah lingkungan sekitarmu
ajaklah orang tua atau kakakmu
untuk melakukan hal hal yang menurutmu baik
untuk menjaga kelestarian alam
buatlah laporan tertulis apa yang kamu kerjakan
2 datanglah ke lingkungan sekitarmu
isilah tabel berikut ini sesuai dengan kenyataan
sebutkan binatang penghasil pangan yang ada di
sekitarmu
no nama binatang
1
2
3
sebutkan jenis pohon yang ada di lingkunganmu
beserta manfaatnya
no nama tumbuhan manfaat
1
2
3
72 bab II ~ cinta lingkungan