Page 90 - PKN KELAS 3 SD
P. 90
Pendidikan Kewarganegaraan Kelas III
Pendidikan Kewarganegaraan Kelas III
Lihatlah, saat bencana tiba, rakyat
Indonesia saling membantu. Mereka
Kuis
memberikan obat-obatan, makanan, Kuis
dan pakaian. Kalian juga sering melihat
orang-orang bergotong-royong. Mereka Sebutkan contoh- contoh
kepribadian unggul
membersihkan jalan, membangun ru- kepribadian unggul
bangsa Indonesia.
mah dan jembatan, mendirikan panti bangsa Indonesia.
asuhan, tempat ibadah, dan lain-lain.
Kegiatan
Kegiatan
Teman-teman, ayo lakukan kegiatan berikut. Di sekitar kalian banyak sekali contoh
Teman-teman, ayo lakukan kegiatan berikut. Di sekitar kalian banyak sekali contoh
perilaku yang baik dan yang buruk. Kalian dapat menemukannya setiap hari.
perilaku yang baik dan yang buruk. Kalian dapat menemukannya setiap hari.
Orang-orang melakukannya setiap hari. Nah, kalian punya tugas. Catatlah perilaku
Orang-orang melakukannya setiap hari. Nah, kalian punya tugas. Catatlah perilaku
masyakat tersebut. Masukkan dalam kolom yang kalian buat seperti di bawah ini.
masyakat tersebut. Masukkan dalam kolom yang kalian buat seperti di bawah ini.
Setelah itu laporkan kepada guru untuk dinilai.
Setelah itu laporkan kepada guru untuk dinilai.
Nomor Perilaku Baik Perilaku Buruk Tempat Kejadian
Perilaku Baik
Gotong-royong adalah kepribadian asli bangsa kita. Masya-
rakat Indonesia suka bekerja sama. Mereka bahu-membahu
menyelesaikan pekerjaan bersama-sama. Rakyat Indonesia tahu
bahwa gotong-royong banyak manfaatnya.
Di antara manfaat gotong
Istilah
royong sebagai berikut. Istilah Penting
a. Membuat pekerjaan berat Gotong-royong artinya bekerja.
Gotong-royong artinya bekerja.
menjadi ringan. bersama-sama untuk mencapai hasil
bersama-sama untuk mencapai hasil
b. Membina rasa kebersamaan. yang didambakan.
yang didambakan.
c. Hasil pekerjaan memuaskan.
82