Page 96 - MATEMATIKA KELAS 2 SD
P. 96

2 ani mulai berlatih renang pukul 2.00 siang

                     dia menyelesaikan latihan pukul 4.00 sore
                     ani berlatih selama ... jam



                 3 desi diajak ibu berbelanja ke pasar

                     mereka berangkat pukul 8.00 pagi
                     mereka pulang pukul 11.00 siang

                     mereka di pasar selama ... jam


                 4 ari belajar mulai pukul 7.00 malam

                     ari selesai belajar pukul 9.00 malam

                     ari belajar selama ... jam


                 5 pukul berapa kamu biasa mulai belajar

                     pukul berapa kamu biasa selesai

                     berapa lama kamu belajar






                    b      panjang



             ada banyak cara mengukur panjang

             banyak alat untuk mengukur panjang

             mistar dan meteran adalah contohnya

             adakah alat lainnya











                          pengukuran
                                                                                 87
   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100   101