Page 140 - Buku Kompetensi Profesi Ners 2020_2021
P. 140
SUB UNIT KUK INDIKATOR PENILAIAN
KOMPETENSI (KRITERIA UNJUK
KERJA)
Mioma 2. Riwayat kesehatan
Uteri 3. Riwayat Ginekologi
4. Riwayat seksual
5. Riwayat Obstetri
6. Riwayat KB
7. Riwayat keluarga
8. Aspek psikososial
9. Pemeriksaan fisik
5.5.2 Data yang Menganalisis data: 1 2 3 4
teridentfikasi 1. Menguraikan
dianalisis patofisiologi
2. Mengelompokkan data
3. Menetapkan Masalah
Kolaboratif / diagnosis
keperawatan
4. Menentukan prioritas
5.5.3 Tindakan Melakukan tindakan 1 2 3 4
keperawatan keperawatan:
dilaksanakan 1. Melaksanakan rencana
tindakan yang sudah
ditetapkan
2. Menjelaskan tujuan dan
prosedur tindakan:
a. Pemeriksaan fisik
dan tanda-tanda
vital
b. Pemeriksaan
obstetri
c. Pemeriksaan
laboratorium dan
radiologi
d. Kolaborasi: operasi,
pemberian
hormonal
e. Pendidikan
kesehatan
3. Mempersiapkan alat dan
pasien untuk tindakan
5.5.4 Evaluasi dilakukan Melakukan evaluasi: 1 2 3 4
1. Memantau adanya
Buku Kompetensi Profesi Ners 2020/2021
138