Page 91 - Modul Ekonomi Kelas XI Semester 1
P. 91
b. Penentuan cadangan kas
c. Diskonto
d. Kredit selektif
e. Imbauan moral
9. Berikut ini pernyataan yang benar, yang berhubungan dengan bank
sentral adalah…..
a. Bank sentral menyimpan dana dari masyarakat
b. Bank Sentral adalah lembaga yang Independen
c. Bank Sentral adalah lembaga yang harus berkonsultasi
dengan depatemen Keuangan
d. Bank sentral memfasilitasi money changer
e. Bank Sentral juga bergerak dalam kegiatan ekspor Impor
10. Kebijakan kontraktif adalah ....
a. Kebijakan untuk menambah penerimaan Negara
b. Kebijakan untuk mengurangi pengeluaran Negara
c. Kebijakan yang mengatur jumlah pinjaman Negara
d. Kebijakan mengurangi jumlah uang beredar
e. Kebijakan menambah jumlah uang beredar
B. Jawablah pertanyaan - pertanyaan di bawah ini dengan jelas
dan benar.
1. Bagaimana kebijakan fiskal dapat menciptakan pemerataan
distribusi pendapatan ?
2. Tuliskan manfaat pemberian subsidi sebagai salah satu instrumen
kebijakan fiskal !
75