Page 38 - e-Modul Sistem Pencernaan SMA Berbasis Model Pembelajaran Problem Based Learning
P. 38
1. Gangguan sistem pencernaan ada beberapa , yaitu pada mulut,
lambung dan usus.
2. Diantaranya ada diare, sembelit, gastritis, kolik, gondong dsb.
D. Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Karya
Bagi kelompok yang telah ditunjuk oleh guru, presentasikanlah hasil diskusi kalian
ke depan kelas.
Bagi kelompok yang belum ditunjuk, amatilah presentasi yang dilakukan kelompok
yang maju dan berikanlah tanggapa berupa pertanyaan atau komentar dan akan
ditanggapi oleh kelompok yang maju.
Bagi kelompok yang maju, catatlah tanggapan dari kelompok lain di Tabel 2.2 untuk
ditanggapi.
Tabel 1.2. Tanggapan Kelompok
No. Tanggapan
1.
2.
3.
4.
5.
29 | M o d u l S i s t e m P e n c e r n a a n B e r b a s i s M o d e l P B L