Page 26 - ilovepdf_merged
P. 26
Barisan Pegunungan Annam, yang Garis pesisir pantai yang sempit
berhubungan dengan Vietnam Utara antara Barisan Pegunungan
dan Vietnam Selatan. Annamite dan Laut Cina Selatan.
Delta Sungai Mekong di sebelah selatan
Vietnam.
Sejumlah ciri fisik/bentang alam menonjol lainnya antara lain:
Titik tertinggi : Puncak Fansipan (3.143 m)
Titik terendah : Paras laut
Sungai utama : Sungai Mekong dan Merah
Kota utama : Hanoi, kota Ho Chi minh, Haipong, Cholon, Hue, dan Danang
Sumber Daya Alam, Vietnam terkenal dengan irigasi yang baik. Oleh sebab itu, bidang
pertanian masih menjadi salah satu bidang yang memberikan kontribusi cukup besar bagi
rakyatnya. Hasil pertanian utama yaitu buah-buahan, sayur-sayuran, ubi jalar, jagung,
tebu, teh, dan kopi. Hasil dari peternakan masih digunakan untuk memenuhi kebutuhan
dalam negeri, sedangkan perikanan memberikan sumbangan bagi devisa negara melalui
kegiatan ekspornya. Pelabuhan laut yang terkenal di vietnam berada di Teluk Tonkin.
Vietnam memiliki luas hutan ± 13,2 juta hektar yang diliputi oleh jati, kayu hitam, dan
kayu merah.
Sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui berupa barang-barang tambang
Antrasit. Banyak ditemukan di Quang Batubara, ditemukan di daerah
Yen, sebelah utara Hanoi. Endapan Nong Son, sebelah utara Danang.
tersebut hingga saat ini merupakan yang
terbesar di Asia Tenggara. Daerah lain
yang memiliki endapan antrasit adalah
Phan Me dan Tungengguang.
Bijih besi, ditambang dan diolah di Thai Barang-barang tambang lain, seperti
Nguyen, Than Hoa, Vinh, dan Hatinh. fosfat di Cao Cai, timah di Tinh Tuc,
grafit di Lao Kav, dan emas di Bong
Mieu
Hasil pertanian Padi, karet, jagung, tebu,
tepung tapioca, teh, kopi, tembakau, buah-
buahan dan sayuran (holtikultura)
25
E-BOOK Upaya-upaya Meningkatkan Kerja Sama di Antara Negara-Negara ASEAN