Page 6 - Bahan Ajar Tema 5
P. 6

Ayo Berlatih!




                Sebelum berdiskusi ayo pahami terlebih dahulu  penjelasan tentang

                “Isi Paragraf” dibawah ini!







                               Di dalam paragraf terdapat informasi penting yang

                          merupakan isi dari paragraf.
                        Ayo Berdiskusi!
                          Isi paragraf terdiri atas:


                          1.   Ide  utama  yang  disebut  pokok  pikiran  atau  ide

                               pokok.

                          2.   Ide penjelas untuk menjelaskan ide utama.










                  Ayo, sekarang temukan ide pokok dari teks yang berjudul “Menjaga

                    Lingkungan Hidup” dibawah ini!

                  Diskusikan dengan teman sebangkumu untuk menemukan ide pokok

                    di dalam teks tersebut!






























                                                                                                            5
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11