Page 16 - E-BOOK KLASIFIKASI TUMBUHAN DAN HEWAN
P. 16

E-book Klasifikasi Makhluk Hidup Kelas 7




                            Adapun     jenis-Jenis   Spermatophyta     (tumbuhan     berbiji)   diantaranya;
                            Angiospermae, Gymnospermae, Ginkgoinae, Cycadine tumbuhan berumah dua,
                            yang artinya memiliki strobilus betina saja atau strobilus jantan saja, Gnetinae,
                            dan Coniferinae.

                                •  Spermatophyta  atau  tumbuhan  berbiji  berasal  dari  bahasa  Yunani  yaitu
                                    “sperma”  yang  berarti  biji  dan  “phyton”  yang  berarti  tumbuhan.  Biji
                                    merupakan hasil pembuahan antara benang sari dan putik di bunga serta
                                    menjadi cikal bakal dari individu baru. Spermatophyta dibagi menjadi dua
                                    subdivisi  yaitu  angiospermae  (berbijitertutup)  dan  gymnospermae
                                    (berbijiterbuka). Spermatophyta hidup di darat dan beberapa hidup di air
                                    misalnyateratai).
                                •  Spermatophyta  memiliki  batang,  akar  dan  daun  sejati.  Ciri-Ciri
                                    Spermatophyta (tumbuhanberbiji) diantaranya Memiliki 2 subdivisi yaitu
                                    biji  tertutup  (Angiospermae)  dan  biji  terbuka  (Gymnospermae)  dan
                                    Memiliki organ biji atau bunga yang dihasilkan oleh bunga atau strobilus.
                                    Manfaat
                                •  Spermatophyta  (tumbuhanberbiji)  dalam  kehidupan  sehari-hari  adalah
                                    sebagai makanan pokok.
                            b.  Rangkuman Makhluk Hidup Hewan
                                    Hewan  Vertebrata  Adalah  kelompok  hewan  yang  memiliki  tulang
                                belakang  atau punggung dan kerangka internal.  Invertebrate tidak memiliki
                                tulang punggung. Organ vertebrata yang berkembang dengan baik, kerangka
                                internal,  dan  system  saraf  canggih.  Orangan  invertebrate  tidak  memiliki
                                dinding sel, dan multiseluler.
                                    Simetri  tubuh  vertebrata  memiliki  simetri  tubuh  bilateral  sedangkan
                                hewan  invertebrate  memiliki  simetri  tubuh  radial  dan  bilateral.  Gerak  pada
                                hewan  vertebrata  lebih  cepat  bergerak  dan  hewannya  besar  sedangkan
                                Gerakan hewan invertebrate Gerakan tubuhnya lebih lambat  dan hewannya
                                kecil. Sistem peredaran darah vertebrata  memiliki sistem sirkulasi tertutup
                                sedangkan  sistem  peredaran  darah  invertebrate  memiliki  sistem  sirkulasi
                                terbuka.
                                    Mata  vertebrata  tidak  memiliki  mata  majemuk,  sedangkan  invertebrate
                                memiliki mata majemuk. Sistem saraf vertebrata memiliki organ yang rumit
                                dan  sangat  spesifik  dengan  fungsi  tertentu  sedangkan  system  saraf
                                invertebrate  memiliki  system  saraf  yang  sederhana  dan  tidak  terorganisir.
                                Kulit  pada  hewan  vertebrata  terdiri  dari  dua  lapisan  yaitu  dermis  dan
                                epidermis sedangkan pada hewan invertebrate memili kulit yang terdiri dari
                                satu  lapisan  kulit.  Cara  makan  hewan  vertebrata  mode  nutrisi  biasanya
                                heterotrofik adalah organisme yang membutuhkan senyawa organik di mana
                                karbon  diekstrak  untuk  pertumbuhannya,  Sedangkan  hewan  invertebrate
                                memiliki  mode  nutrisi  termasuk  parasite  atau  heterotrof  adalah  makhluk
                                hidup  yang  tidak  bisa  membuat  makanannya  sendiri.  Invertebrate  tidak
                                memiliki diding sel sedang vertebrata memiliki dinding sel.
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21