Page 39 - E-BOOK KLASIFIKASI TUMBUHAN DAN HEWAN
P. 39
terjadinya ledakan Kambium akhirnya hewan ini berhasil
mengolonisasi ke daratan. Sekarang hewan ini hidup di hutan-
hutan lembab.
18). Nematoda (Cacing Gilig)
Gambar 20. Nematoda
Hewan ini termasuk parasit pada tumbuhan dan
hewan, hewan ini memiliki jumlah 25.000 spesies sangat
melimpah dan beraneka ragam di tanah dan di habitat-habitat
akuatik.
19). Artropoda (Kalajengking)
Gambar 21. Artropoda
Pada spesies ini memiliki eksoskeleton yang eruas
dan tonjolan berbuku, pada hewan ini memiliki 1.000.000
spesies.
20). Hemichordata (Cacing Acorn)
Gambar 22. Hemichordata
Hewan ini memliki jumlah 85 spesies yang hidup di
dalam lumpur atau di bawah bebatuan, ukuran panjang dari
hewan ini adalah 2 m, hewan ini memiliki sifat yang sama
dengan kordata-kordata lainnya
21). Echinodermata (Bulu Babi)
Gambar 23. Echinodermata
39