Page 14 - ATOM, ION DAN MOLEKUL- Kel. 3 ( R4A) (ALFIRA, AMALIA, NURUL, RUTH)
P. 14
Tujuan :
Mengetahui perbedaan zat dalam benda dan makhluk
hidup secara sederhana.
Alat dan Bahan
Bulu unggas Kain perca jenis
Beberapa helai Katun Karet ban
rambut atau bahan lain
Sepotong daging yang ada di
plastik sekitarmu
Kayu Pinset atau penjepit
Kertas kayu
Daun Gunting atau pisau
Pembakar spiritus
Langkah Pengerjaan
1. Potonglah kain perca yang bersih dan kering dengan
ukuran 4×4 cm.
2. Jepit salah satu ujung kain tersebut dengan pinset.
3. Ciumlah bau atau aroma kain tersebut.
4. Nyalakan pembakar spiritus.
5. Bakarlah ujung kain dengan hati-hati.
3