Page 5 - GOOGLE SLIDES-TUTORIAL
P. 5
kode yang memungkinkan anda menyematkan
presentasi ke situs web anda.
3. Membuat timeline. Banyak presentasi bisnis
berkisar pada timeline. Apakah anda berada di
tim proyek atau tim penjualan, Anda mungkin
terpatok pada batas waktu. Anda dapat membuat
timeline dengan Google Slides menggunakan
drawing tools. Sekalipun membutuhkan sedikit
kerja. Dengan template Google Slides yang
tepat, membuat presentasi timeline anda mudah
dilakukan.
4. Bekerja sebagai tim. Google Slides adalah tool yang hebat
untuk tim. Anda bisa sharing presentasi online secara
profesional. Anda juga bisa mengatur sharing sehingga beberapa
pengguna hanya bisa melihat presentasi tersebut. Yang lainnya
bisa berkomentar atau bahkan mengedit presentasi. Anda juga
dapat menghapus akses jika seseorang meninggalkan proyek anda.
5. Tambahkan video. Cara yang bagus untuk menambahkan sedikit
kegembiraan pada presentasi anda adalah menambahkan video. Di
lingkungan jenuh multi media hari ini, menambahkan video dapat
memberi presentasi anda keunggulan yang dibutuhkan untuk
menarik perhatian audiens anda. Misalnya, mungkin anda ingin
memasukkan beberapa kata dari founder perusahaan anda dalam
presentasi anda, tapi mereka tidak dapat hadir secara
langsung. Dengan Google Slide, cukup tautkan video tersebut
ke format .mp4 atau YouTube dengan obrolan singkat dari
founder Anda. Voila! Pendiri anda sekarang jadi bagian dari
presentasi anda.
6. Membuat presentasi untuk slideshare. SlideShare adalah
platform online gratis yang memungkinkan anda berbagi
presentasi dengan khalayak yang lebih luas. Situs SlideShare
menyatakan bahwa mereka memiliki lebih dari 80 juta pengguna.
C. Keuntungan Menggunakan Google Slides
Google Slide adalah pesaing serius dalam hal perangkat lunak
presentasi. Jika anda memilih Google Slides sebagai tool untuk
presentasi anda, inilah beberapa keuntungan yang akan anda
nikmati:
1. Pilihan yang tidak ada biaya. Tidak seperti beberapa software
berbayar, Google Slides tersedia secara gratis untuk siapa
Page | 4