Page 11 - E-MODUL KOPERASI
P. 11
BAB 2
PEMBELAJARAN
KEGIATAN PEMBELAJARAN
KONSEP KOPERASI DAN PENGELOLAAN KOPERASI
A. Tujuan Kegiatan Pembelajaran
Setelah mempelajari modul ini, anda memperoleh pengetahuan tentang
sejarah koperasi, pengertian koperasi, asas koperasi, landasan koperasi,
tujuan koperasi, prinsip koperasi, jenis-jenis koperasi hingga sisa hasil usaha
(SHU) serta pengelolaan koperasi yang terdiri dari fungsi dan peran
koperasi, perangkat koperasi hingga sumber permodalan koperasi.
B. Uraian Materi
Koperasi merupakan bentuk perusahaan organisasi dimana tujuan utama
nya bukan mencari keuntungan tetapi mencari kesejahteraan dari
anggotanya.Koperasi sebagai perkumpulan untuk kesejahteraan bersama,
melakukan usaha dan kegiatan di bidang pemenuhan kebutuhan bersama dari
para anggotannya.
KOPERASI| 5