Page 7 - Lembar Kerja Ulasan Buku Sekolah Dasar Pastel
P. 7

MATERI PENDUKUNG






                              PENGERTIAN  WUDHU


         Wudhu adalah cara bersuci untuk menghilangkan  hadas  kecil.

         Adapun tata cara wudhu adalah sebagai berikut :

              Niat  dalam  hati  jika  dilafalkan  maka  bacaannya  sebagai
              berikut:

                                                         َ
                                                                                                          َ
                     َ
                                                    َ
            ﱃ     ﻌ ﺎ            َ ﻟ ﻠ ﻪ   ﺗ  ﺎ   ﺿ  ﻓ ﺮ     ﻐ ﺮ  ﺻ   ﻻ      ا  ث ﺪ    ﻓ ﻊ   ا ﻟ ﺤ     ﻮ ء   ﻟ     َ  ﺿ    ا ﻟ ﻮ  ﺖ  ﻮ ﻳ    ﻧ
                                                                    َ
                                             َ
         “Saya niat wudhu menghilangkan hadas kecil karena Allah ta’ala”
              Disunahkan  mencuci  kedua  telapak  tangan,  berkumur-kumur,
              dan membersihkan lubang hidung.

              Membasuh  muka.

              Membasuh kedua tangan sampai siku.

               Mengusap kepala.

              Disunahkan membasuh telinga.

              Membasuh kaki sampai mata kaki.

              Tertib (dilakukan secara berurutan).

              Berdoa  setelah  wudhu.  (Muhammad  hasan,  PAI  kelas  VII

              SMP). hlm 37







                                           RUKUN  WUDHU



              Rukun  wudhu  diantaranya:

                1. Niat  wudhu

                2. Membasuh  muka

                3. Membasuh  tangan  hingga  siku

                4. Menyapu  sebagian  kepala

                5. Membasuh  kaki  sampai  mata  kaki

                6. Tertib  (Saleh  al-fauzan,  fiqih  sehari-hari)  hlm.  23





                                                              4
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12