Page 13 - INFOGRAFIS RASI BINTANG KEL 7
P. 13

Scorpio ??
                                       Rasi bintang ini menunjukan
                                        arah tenggara/timur langit,
                                     namun rasi ini agak susah untuk
       PETUNJUK
                                       dicari karena jumlah bintang
                                     yang membentuk konstelasinya
     ARAH timur
   Yaitu rasi Scorpio                   cukup banyak. Dinamakan
                                        Scorpio karena berbentuk
                                     mirip kalajengking. Dalam mitos
                                      Yunani, Scorpio adalah utusan
                                       Gaia Sang Dewi Bumi untuk
                                         membunuh Orion – Sang
                                       Pemburu. Dalam rasi ini ada
                                      satu bintang yang paling terang
                                         yang pernah ditemukan,
                                      namanya Antares. Keterkaitan
                                      antara Scorpius dan orion yang
        Penting
                                      menceritakan bahwa keduanya
   Rasi Scorpio memiliki               saling berkejar-kejaran, oleh
      total 47 bintang,               bangsa Yunani kuno kedua rasi
                                       bintang tersebut diletakan di
   termasuk di dalamnya                langit pada posisi yang saling
    ada 14 bintang yang                bertolak belakang. Saat rasi
  memiliki planet sendiri.              bintang Scorpius terbit di
    Bintang yang paling               belahan langit timur maka rasi
   terang di rasi ini ada 3,         Orion akan terbenam di belahan
  yaitu Alpha Scorpii atau           langit barat begitu pula saat rasi
                                       scorpius terbenam maka rasi
    Antares, Beta Scorpii            orion terbit. Sehingga keduanya
  atau Graffias, dan Delta            tampak seperti saling mengejar
  Scorpii atau Dschubba.                     di langit malam.
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18