Page 5 - E-BOOK HardWare
P. 5

Laboratorium           Hardware Komputer SMP Negeri 1 Maospati                                   2020










                                      Kartugrafis onboard                      Kartugrafis Add-on



                     5.  Kartu Suara

                               Kartu  suara  (Sound  card)  adalah  peralatan  computer  yang
                        berfungsi  untuk  mengubah  sinyal  digital  menjadi  sinyal  analog  (sinyal

                        suara)  dan  sebaliknya  mengubah  sinyal  analog  (sinyal  suara)  menjadi

                        sinyal  digital.  Kartu  suara  memungkinkan  data  suara  seperti  lagu-lagu
                        dengan  format  mp3  dan  suara  dari  video  yang  diputar  di  computer,

                        dapat  didengar  melalui  speaker  yang  dihubungkan  di  computer.

                        Sebaliknya, suara dari pengguna computer dapat direkam dan disimpan

                        dalam  bentuk  file  suara  (audio)  di  dalam computer,  dengan  bantuan

                        perangkat input seperti mikrofon.
                               Secara  fisik  kartu  suara  dapat  dibedakan  menjadi  3  jenisya  itu

                        Soundcard On Board, Soundcard Off Board dan Soundcard  external.













                           Soundcard OnBoard                     Soundcard                    Soundcard

                                                                    Offboard                     external



                      6. Media Penyimpanan Internal








                                                                                                               Page 5
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10