Page 6 - Ensiklopedia Tanaman Hias
P. 6

N
                                                                                                       M E N G E N A L



                                                                                                                                                                                                                                           A

                                                                                          T A N A M A N   H I A S

                                                                                                                                                                                                                                           U




                                                                                                                                                                                                                                           L
                           A          Pengertian Tanaman Hias


                                                                                                                                                                                                                                           U


                         Tanaman  hias  adalah  segala  jenis  tanaman  yang  dapat  ditanam  di                                                                                                                                           H




                         dalam atau di luar ruangan yang memiliki nilai keindahan dan daya tarik



                         tertentu yang bermanfaat bagi keberlangsungan hidup manusia.                                                                                                                                                      A


                                                                                                                                                                                                                                           D



                                    B             Bagian - Bagian Tubuh Tumbuhan dan Fungsinya                                                                                                                                             N






                                   Bentuk tumbuhan beraneka ragam, tetapi secara umum tumbuhan                                                                                                                                             E




                                   memiliki bagian-bagian tubuh yang sama, yaitu akar, batang, daun,                                                                                                                                       P



                                   bunga, dan buah.




                                  1. Akar





                                   Akar  adalah  bagian  tumbuhan  yang  menghubungkan  bagian  tubuh



                                   tanaman dengan tanah atau media tempat tanaman tersebut tumbuh. Akar




                                   umumnya tumbuh ke bawah tanah searah dengan gaya gravitasi bumi.





                           Tahukah kamu? Terdapat 2 jenis akar :























                          Sumber :  thepassengerwhowilldrive.wordpress.com                                              Sumber :  thepassengerwhowilldrive.wordpress.com




                       a.  Akar  serabut  berbentuk  serabut                                                            b. Akar tunggang terdiri dari satu



                       berukuran  kecil-kecil.  Akar  serabut                                                           akar induk berukuran cukup besar.




                       tidak memiliki akar utama sehingga Pada  bagian  akar  induk,  tumbuh



                       ukuran akar yang satu dengan yang                                                                akar-akar  cabang  dengan  ukuran



                       lainnya relatif sama. Tanaman yang yang  lebih  kecil.  Tanaman  yang



                       memiliki  akar  serabut  umumnya memiliki akar tunggang umumnya



                       merupakan golongan monokotil (biji                                                               merupakan  golongan  dikotil  (biji




                       berkeping  satu).  ·Contoh  tanaman                                                              berkeping  dua).  Contoh  tanaman



                       yang  berakar  serabut  adalah  padi,                                                            yang  berakar  tunggang  adalah



                       pohon                     kelapa,                    dan                rumput- pohon mangga, jambu, dan jeruk.




                       rumputan.







                       1 | Ensiklopedia Tanaman Hias
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11