Page 49 - MODUL IPA TERPADU TIPE CONNECTED_ KELOMPOK 3
P. 49
MODUL IPA TERPADU TIPE CONNECTED
munculnya sifat-sifat kelamin sekunder. Tanda kelamin sekunder pada pria
berupa tumbuhnya rambut pada bagian tubuh tertentu, suara besar, tumbuhnya
jakun, dan otot-otot tubuh lebih kekar. Tanda kelamin sekunder pada wanita
ditandai dengan membesarnya payudara, tumbuhnya rambut pada bagian tubuh
tertentu, dan membesarnya pinggul.
TUGAS
1. Sebutkan daerah-daerah pertumbuhan pada ujung akar
dan ujung batang. Daerah manakah yang mengalami
penambahan panjang dengan cepat?
2.
Apakah yang dimaksud pertumbuhan sekunder pada
tumbuhan? Berilah contoh tumbuhan yang mengalami
pertumbuhan sekunder!
3. Jelaskan pertumbuhan dan perkembangan hewan pada fase
embrionik!
49
UNTUK SMP KELAS V11