Page 11 - WARTA AMONG TANI 1
P. 11

Kesehatan









            GERAKAN MASYARAKAT HIDUP SEHAT (GERMAS)

            dengan cara MAKAN BUAH DAN SAYUR SETIAP HARI



                  Pembangunan kesehatan pada hakekatnya adalah upaya     Melalui hasil pertanian Kota Batu Go Organik yang
            yang dilaksanakan  oleh semua komponen Masyarakat yang   dikonsumsi  setiap hari memiliki manfaat sebagai anti
            bertujuan  untuk  meningkatkan  kesadaran,  kemauan  dan   oksidan atau membantu proses pembersihan racun bagi
            kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud derajat   tubuh,menjaga  berat badan  ideal,  mencegah  diabetes,
            kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya. Melalui GERA-  mencegah kanker dan menjaga kesehatan pencernaan.
            KAN MASYARAKAT HIDUP SEHAT (GERMAS) diharapkan           Ketersediaan buah dan sayur yang sehat disertai kesada-
            masyarakat  berperilaku  hidup  sehat  sehingga  kesehatan   ran, kemauan serta kemampuan masyarakat
            terjaga, produktif, lingkungan bersih biaya berobat berkurang.  untuk mengkonsumsinya  secara teratur akan
                Salah satu bagian dari GERMAS adalah makan buah dan
            sayur setiap hari. Sangat penting karena mengandung  serat   memberikan dampak yang signifikan terhadap
                                                                         derajat kesehatan masyarakat.
            yang tinggi, vitamin dan mineral yang mengatur metabolisme
            energi,  pertumbuhan  dan pemeliharaan  kesehatan  tubuh.   (PROMOSI KESEHATAN DINKES KOTA BATU)
            Masyarakat harus mengkonsumsi 2 porsi sayur setiap hari. Yang
            dimaksud dengan 1 porsi sayur adalah 1 mangkuk sayuran
            segar atau ½ mangkuk sayuran matang. Sedangkan buah –
            buahan dimakan 2-3x sehari.

            Kota Batu dengan program Go-Or-
            ganik memberikan  dukungan yang
            sangat besar terhadap status
            kesehatan  masyarakat.  Pertanian
            menggunakan  teknik dan bahan
            yang ramah lingkungan,  tanpa
            bahan kimia berbahaya, mampu
            menghasilkan  produk  berupa buah
            dan sayur yang berkualitas serta
            aman bagi kesehatan. Masyarakat
            saat ini sudah terlalu banyak meng-
            konsumsi  makanan yang memiliki
            kandungan bahan kimia tinggi,
            sehingga makin lama makin menum-
            puk di dalam tubuh dan memuncul-
            kan masalah kesehatan  seperti
            kanker, stunting dan lain – lain.





























                                                            10
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16