Page 31 - E-LKPD sesudah revisi part 2 (Repaired)
P. 31

E-lkpd Dengan Pendekatan
                                                                                        Open Ended




                                 Setelah menyelesaiakn problem 2 di atas, selesaikanlah

                                    problem 3 di bawah ini dengan cara kamu sendiri !






                   Problems 3



                  Bu Budi mendapatkan pesanan buket bunga dan buket snack untuk

                  acara wisuda. Buket bunga memerlukan waktu paling lambat 0,4

                  jam untuk pengrakitan dan 0,5 jam untuk pengemasan. Sedangkan
                  buket snack memerlukan waktu pengrakitan 1 jam dan 0,5 jam untuk

                  pengemasan.  Waktu  yang  dibutuhkan  Bu  Budi  untuk  masing-
                  masing pengrakitan dan pengemasan adalah 2 jam dan 3 jam.
































                                        Gambar 5. Buket Bunga dan Buket Snack

                                  Sumber : https://jejakpiknik.com/toko-bunga-di-cikarang/

                 Sistem  persamaan  linear  dua  variabel  tidak  hanya  dimanfaatkan

                 dalam jual-beli (permasalahan 1), tetapi juga bisa digunakan dalam

                 cakupan  yang  lebih  luas  seperti  permasalahan  pendapatan  dalam
                 pekerjaan (permasalahan 2), permasalahan tentang pengrajin buket

                 (permasalahan 3), dan permasalahan yang lainnya.






       24
   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36