Page 2 - MODUL MAS HIZ_1_Neat
P. 2

Kata Pengantar


                        Puji  syukur  kehadirat  Allah  SWT,  karena  atas  limpahan  taufik,  hidayah,  dan

                     inayah-Nya,  peneliti  dapat  menyelesaikan  e-modul  larutan  elektrolit  dan  non
                     elektrolit  terintegrasi  sains  dalam  Al-Qur’an  dengan  tepat  waktu.  Sehubungan

                     dengan selesainya e-modul ini, maka peneliti mengucapkan terima kasih kepada :

                        1.  Bapak Prof. Dr. Maftukhin, M.Ag., selaku Rektor Universitas Islam Negeri

                            Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung.

                        2.  Ibu Prof. Dr. Hj. Binti Maunah, M.Pd.I., selaku Dekan Fakultas Tarbiyah dan
                            Ilmu  Keguruan  Universitas  Islam  Negeri  Sayyid  Ali  Rahmatullah

                            Tulungagung.
                        3.  Ibu  Tutik  Sri  Wahyuni,  M.Pd.,  selaku  Koordinator  Prodi  Tadris  Kimia

                            Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung.

                        4.  Teman-teman  Tadris  Kimia  C  angkatan  2019  dan  semua  pihak  yang  telah
                            membantu terselesaikannya pembuatan e-modul ini.

                        Tujuan  dari  pembuatan  e-modul  ini  adalah  untuk  memperkenalkan  kepada
                     peserta didik tentang materi kimia yang begitu dekat dengan kehidupan sehari- hari

                     dan  menanamkan  nilai-nilai  keislaman  pada  pembelajaran.  Diharapkan  dengan

                     adanya  modul  ini  peserta  didik  dapat  lebih  memahami  materi  dan  dapat  lebih
                     mensyukuri atas kenikmatan serta keyakinan kepada Allah SWT sebagai dzat Yang

                     Maha Kuasa atas segala sesuatu.

                        Segala  upaya  telah  peneliti  lakukan  dalam  pembuatan  e-modul  ini.  Apabila

                     terdapat  kesalahan  atau  kekurangan  dalam  pembuatan  e-modul  ini,  peneliti
                     mengharapkan  saran  dan  komentar  yang  dapat  dijadikan  sebagai  penyempurna  e-

                     modul  yang  peneliti  buat.  Semoga  e-modul  larutan  elektrolit  dan  non  elektrolit
                     terintegrasi sains dalam Al-Qur’an ini dapat bermanfaat dan berguna bagi orang lain.


                                                                          Tulungagung, 17 Januari 2023






                                                                                                Peneliti




                                                                            Larutan Elektrolit dan Non Elektrolit | 2
   1   2   3   4   5   6   7