Page 41 - MODUL MAS HIZ_1_Neat
P. 41

Senyawa berikut ini yang jika dilarutkan ke dalam air (volume yang sama)
                             akan menyalakan lampu indikator paling terang adalah…….

                             A.  Senyawa P, α = 0
                             B.  Senyawa Q, α = 0,1

                             C.  Senyawa R, α = 0,05

                             D.  Senyawa S, α = 0,5
                             E.  Senyawa T, α = 0,25

                         18. Suatu senyawa memiliki ciri-ciri sebagai berikut.
                             1.  Mengalami  ionisasi  sempurna  menghasilkan  masing-masing  satu  anion

                               dan kation
                             2. Memiliki titik leleh yang sangat tinggi

                             3. Dalam bentuk lelehan dapat menghantarkan arus listrik

                             4. Dapat menyalakan lampu indikator alat uji dengan terang
                             Berdasarkan  ciri-ciri  tersebut,  kemungkinan  senyawa  yang  dimaksud

                             adalah……

                             A.  NaOH
                             B.  Ca(OH)2

                             C.  HClO4

                             D.  Fe(OH)2
                             E.  BaCl2
                         19. Suatu senyawa memiliki derajat ionisasi = 0. Pernyatan di bawah ini yang

                             benar berkaitan dengan senyawa tersebut adalah……

                             A.  Senyawanya mengalami ionisasi sempurna di dlam air
                             B.  Larutannya bersifat elektrolit kuat

                             C.  Tidak akan ada gelembung gas saat diuji daya hantar listriknya
                             D.  Dapat menyalakan lampu indikator dengan terang

                             E.  Contoh senyawanya adalah NaBr
                         20. Pernyataan di bawah ini adalah benar tentang CH3COOH kecuali…..



                                                                           Larutan Elektrolit dan Non Elektrolit | 41
   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45