Page 30 - EBOOK MATERI PERUBAHAN LINGKUNGAN_NADIYAH ADILAH PUTRI_17030204072
P. 30

b. Meningkatnya badai dan gelombang panas.

                    c.  Terancamnya keanekaragaman hayati karena sulitnya beradaptasi dengan suhu

                       yang hangat maupun serangan penyakit.


                    d. Meningkatnya  risiko  penyakit  yang  berasal  dari  makanan,  sumber  air,  atau

                       hewan pembawa penyakit.


                    e.  Pola pertanian dan pariwisata yang akan berubah.
                                                                                           Bio-Activity



                            MEMBUAT TERRARIUM EFEK RUMAH KACA SEDERHANA

                    Tujuan              : 1.  Siswa  dapat  menyusun  rancangan  praktikum  membuat

                                         terrarium efek rumah kaca sederhana.


                                          2.  Siswa  dapat  menyimpulkan  dampak  yang  ditimbulkan

                                         akibat   perubahan lingkungan yaitu deforestasi.

                                         3.  Siswa  dapat  memberikan  gagasan  mengenai  pencegahan

                                         deforestasi di Indonesia pada masa yang akan datang.





                   Alat                 :

                       1.  Akuarium Kaca ukuran 30 x 30 cm            1 buah


                       2.  Papan penyekat                             1 buah\


                       3.  Termometer                                 2 buah


                       4.  Stopwatch                                  1 buah




                                                                                 Selanjutnya…



                                                             21
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35