Page 9 - PANDUAN PRAKTIKUM FISDAS 1 SELESAI (ARIN)
P. 9
ayunannya berkurang sedikit, jam tersebut akan masihtetap mendekati waktu
yang benar (Young dan Freedman, 2002)
C. ALAT DAN BAHAN
1. Smartphone
2. Tali
3. Meteran
4. Phyphox for android (Playstore/Appstore)
D. PROSEDUR PERCOBAAN
1. Pahami dan diskusikanlah maeri percobaan yang akan dilakukan
selama 5 menit(komunikasi)
2. Amati dan identifikasi alat dan bahan yang akan digunakan dalam
kegiatan percobaan(observasi dan klasifikasi)
3. Analisis kegunaan alat dan bahan yang telah diidentifikasi
(menganalisis percobaan)
9
6