Page 16 - Buku Panduan Lapangan
P. 16

M E N G E N A L


                                      C  A  P  U  N  G



            Bagian Tubuh Capung



            Tubuh  capung  dapat  dibagi  menjadi  tiga  bagian  utama,  yaitu
            kepala (caput), dada (toraks), dan perut (abdomen). Pada kepala
            terdapat  dua  mata  majemuk,  tiga  mata  sederhana,  dua  antena
            pendek, mulut (mandibula dan labrum) dan frons (Baskoro et al.,
            2018).































                                     Bagian tubuh capung
                                         (Foto: Apen)






                                          12
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21