Page 176 - Buku Murid Bahasa Indonesia untuk SD_MI Kelas I (Edisi Revisi) - Fase A _Neat
P. 176
Tujuan Pembelajaran
Kalian dapat mengenali bentuk uang melalui bacaan.
Kalian juga dapat membaca dan menulis kata-kata
sederhana.
Kalian sudah siap belajar?
Amati gambar di atas, ya.
Lalu, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut.
1. Tempat apa yang kalian lihat dalam gambar?
2. Benda apa saja yang kalian lihat?
3. Pernahkah kalian pergi ke tempat itu?
4. Apa yang kalian beli di sana?
166 Bahasa Indonesia: Aku Bisa! untuk SD/MI Kelas I (Edisi Revisi)