Page 44 - MODUL MMP BERBASIS DIGITAL KELAS 1
P. 44
Profil Penulis
FIL PENULIS
`
Himmatul Anifah
Adalah putri dari pasangan Bapak Asmawi dan
Ibu Khoifah yang lahir diGrobogan, 23 November
1996. Bertempat tinggal di desa Tanggungharjo Kec.
Tanggungharjo Kab. Grobogan. Pada tahun 2017
mulai menjadi mahasiswa aktif sampai sekarang di
Universitas Islam Sultan Agung dan masuk di
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan program
Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.
MODUL MMP BERBASIS DIGITAL (MEMBACA PERMULAAN) Kelas 1
35