Page 12 - UKBM GEO 3.1/1/1.1
P. 12

GEOGRAFI
                                                                                                             KD 3.1


                                     UNIT KEGIATAN BELAJAR MANDIRI

                                                     GEO-3.1/4.1/1/1-3




                                                    PRINSIP GEOGRAFI


                1. IDENTITAS
                a.  Mata Pelajaran       : Geografi
                b.  Semester             : Ganjil
                 c.  Kompetensi Dasar    :

                     3.1   Memahami pengetahuan dasar geografi dan terapannya dalam kehidupan sehari-hari
                     4.1   Menyajikan contoh penerapan pengetahuan dasar geografi pada kehidupan sehari-hari
                         dalam bentuk tulisan


                d.  Materi Pokok         : Pengetahuan Dasar geografi
                e.  Alokasi Waktu        : 3 JP X 45 Menit
                 f.  Tujuan Pembelajaran  :


                       Melalui diskusi, tanya jawab, penugasan, presentasi dan analisis, peserta didik dapat
                       Memahami pengetahuan dasar geografi dan terapannya dalam kehidupan sehari-hari
                       sehingga peserta didik dapat menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang
                       dianutnya, mengembangkan sikap jujur, peduli, dan bertanggungjawab, serta dapat
                       mengembangankan kemampuan berpikir kritis, berkomunikasi, berkolaborasi,
                       berkreasi(4C).


              g.    Materi Pembelajaran  :
                   Agar konsep dan teori yang akan Anda pelajari pada UKBM ini dapat Anda kuasai dengan baik,
                   maka terlebih dahulu bacalah Buku Teks Pelajaran (BTP) berikut: (1) Mulyo, Bambang Nianto.
                   2013. Geografi 1 untuk Kelas X SMA dan MA. Solo: PT Wangsa Jatra  Lestari materi pengetahuan
                   dasar geografi (2) buku lain yang sekiranya Anda temukan berkaitan dengan materi pengetahuan
                   dasar geografi

            2.  PETA KONSEP
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17