Page 3 - UKBM GEO 3.1/1/1.1
P. 3
GEOGRAFI
KD 3.1
Baca dan pahami materi Pengetahuan Dasar Geografi pada buku Mulyo, Bambang Nianto. 2013. Geografi
1 untuk Kelas X SMA dan MA. Solo: PT Wangsa Jatra Lestari, Kemudian jawablah pertanyaan di bawah ini!
Ruang Lingkup studi geografi sangat luas karena mencakup segala sesuatu yang ada di bumi, di
permukaan bumi, dan di ruang angkasa. Karena objek kajian yang luas itu, maka tidak mungkin dapat
dikuasai hanya dalam satu mata pelajaran saja. Oleh karena itu kita jumpai berbagai disiplin ilmu yang
merupakan cabang-cabang dari geografi.
1. Lengkapilah peta konsep berikut ini!
a. Aspek Geografi CONTOH
b. Objek Studi Geografi
PENJELASAN