Page 59 - E-MODUL REVISI FINAL KIMIA UNSUR KELAS XII_Neat
P. 59

E- MODUL KIMIA UNSUR BERBASIS GUIDED DISCOVERY LEARNING







                              2. Data Collection




                 B. Halogen


                      Sama        seperti      unsur-unsur          pada
                 golongan  yang  lain,  unsur  golongan

                 halogen juga banyak dimanfaatkan dalam
                 kehidupan.  Pemanfaatan  unsur  golongan
                 halogen  dalam  bentuk  senyawanya  dapat
                 kita lihat pada Tabel 13.



               Tabel 13. Beberapa Manfaat Unsur Halogen
               Halogen                                     Kegunaan
               Fluorin  Senyawa karbon-fluorin digunakan sebagai pendingin,

               (F)           pelumas, dan plastik
                             Teflon atau (CF 4)n, sebagai plastik tahan panas
                             Freon-22 (CCl 2F2) dan Freon-13 (CClF 3), sebagai

                             pendingin AC

               Klorin        Vinyl  klorida  (C 2H 3Cl)  digunakan  untuk  membuat

               (Cl)          plastik PVC
                             Cl2, sebagai desinfektan pada air
                             NaClO 2,  merupakan  bahan  aktif  pada  banyak  cairan

                             pemutih pada pembuatan kertas dan desinfektan
                             Kaporit  atau  Ca(ClO) 2,  digunakan  sebagai  pemutih
                             dan desinfektan air
                             asam  klorida  (HCl),  digunakan  dalam  pengolahan

                             logam, dan bahan bantu proses industri

               Bromin  Br 2 sebagai antiseptik

               (Br)          Tetrabromobisfenol  (C 15H12Br4O2)  digunakan  sebagai
                             bahan plastik tahan api
                             Metil bromida (CH 3Br) sebagai fungisida






                                                                                                             54
                                                                       KIMIA | KELAS XII SMA/MA
   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64