Page 19 - PSIKOLOGI KESEHATAN INTRODUKSI
P. 19

 Ani (1,5 tahun) tiba-tiba demam setelah

        Quiz 2                  bermain seperti biasa. Ibunya, Ana,




                                                                                                                       0
                                mengukur suhu Ani mencapai 40  C.


                                Sepanjang malam Ana memeluk Ani



                                karena tidurnya agak gelisah dan terus



                                berkeringat. Ana tidak memberikan obat



                                penurun panas walaupun di rumahnya


                                selalu tersedia berbagai obat persediaan



                                dan juga tidak mengompres dengan air



                                dingin maupun air hangat. Keesokan



                                harinya Ani bangun dengan suhu tubuh



                                normal kembali.



                               Bagaimana Persepsi dan pengenalan gejala kesakitan


                                    Ibu Ana?
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24