Page 10 - E-MODUL PEMBELAJARAN TEMATI TEMA 5 KELAS IV SD/MI
P. 10
5. Cahaya Dapat Menembus Benda Bening
Benda yang bening adalah benda yang dapat ditembus
oleh cahaya. Contoh:
Eksperimen
Klik video dibawah ini!
Kegiatan Bersama Orang Tua
Carilah informasi tentang raja di masa kerajaan Hindu,
Buddha dan Islam!