Page 32 - E-LKS Keterampilan Berbicara Kelas IV SD Berbasis Kearifan Lokal Oleh Putri Selviana
P. 32
Legenda Tangkuban Perahu
Bertahun-tahun lamanya sangkuriang pergi
mengembara, sangkuriang berkembang dan
berubah menjadi laki-laki tampan dan juga gagah.
Sangkuriang ingin kembali ke kampung
halamannya. Sesampaianya sangkuriang di
kampungnya, dia terkejut melihat perubahan
karena kampung yanng dulu ia tinggalkannya
sangat berbeda. Hatinya senang telah kembali, di
jalan tanpa sengaja dia bertemu dengan seorang
gadis yang cantik jelita.
28