Page 7 - PERTEMUAN 3 : LETAK DAN LUAS WILAYAH INDONESIA
P. 7
GEOGRAFI KELAS XI IPS SEMESETER I
INDONESIA SEBAGAI POROS MARITIM DUNIA
FAJRIN MILADY LIGOR, S.Pd., M.Pd.
Pertemuan II. Jum’at 13 Agustus 2021
berdagang akan melewati Indonesia terlebih dulu. Hal ini sangat menguntungkan bagi
Negara Indonesia karena bisa menambah devisa Negara, dan hal ini juga yang menjadi
faktor kenapa di Negara Indonesia ada banyak ragam suku bangsa, budaya, dan etnis.
Karena Indonesia sering dilewati oleh pada pedagang dari manca negara, maka
Indonesia secara tidak langsung menjadi Pusat Perekonomian antara 2 Samudera dan 2
Benua.
Memiliki Desntinasi wisata yang menarik, dan pengembangannya yang pesat.
Mudah untuk menyebarkan adat dan budaya (Akulturasi), dan Modernisasi (menerima
perubahan dan perkembangan IPTEK ke arah yang lebih modern).
Memiliki hasil laut yang melimpah karena Indonesia memiliki laut yang sangat luas.
Pengaruh Negatif
Persaingan global yang tidak bisa dikendalikan (barang produk Indonesia harus dipaksa
bersaing dengan produk luar, bisa kita lihat banyaknya kendaraan dan produk
kecantikan serta makanan dan minuman yang berasal dari luar negri, hal itu
membuktikan bahwa Indonesia kesulitan menghadapi persaingan global).
Terjadinya eksplorasi dan eksploitasi sumberdaya alam di Indonesia secara besar-
besaran, banyaknya perusahaan asing yang berinvestasi untuk mengambil hasil alam
(Emas, Perak, Tembaga, Pasir Besi, Uraniaum, dll.) dari Negara Indonesia adalah bukti
nyatanya.
Munculnya pasar gelap (kade lain pasarna popoekan eweuh lampu, tapi pasarna teh
illegal alias susumputan) akibat dari mudahnya akses perdagangan ke Indonesia karena
Indonesia merupakan tempat strategis jalur perdagangan internasional.
Penduduk Indonesia semakin konsumtif (mengkonsumsi atau menggunakan) produk
asing daripada produk tanah air, seperti kendaraan bermotor dari jepang dan cina,
Banyak kebiasaan adat budaya barat yang menggeser adat lokal, misalnya permainan
Chapter One
tradisional yang dulu digemari oleh anak-anak dipedesaan kini tergantikan oleh Gadget
dan Smart Phone.
7