Page 39 - DRAF E-MODUL STEM PENCEMARAN LINGKUNGAN_Neat
P. 39
Kotak Solusi
LATIHAN SOAL
1) Apa saja bahan atau zat-zat yang dapat menyebabkan pencemaran udara?
2) Dalam suatu pembakaran dapat menghasilkan karbon monoksida (CO). Kadar CO
yang terlalu banyak di udara dapat menghambat pengikatan oksigen. Analisislah
dampak pencemaran udara oleh CO terhadap kesehatan manusia!
3) Apa saja penyebab pencemaran udara? Jelaskan!
4) Abu vulkanik dari letusan gunung berapi dapat membuat udara tercemar dan
memicu terjadinya hujan asam. Apa dampak yang ditimbulkan oleh hujan asam
terhadap benda dan tanaman?
5) Berikan 3 contoh usaha yang dapat kita lakukan untuk mencegah atau mengurangi
pencemaran udara!
29
PENCEMARAN LINGKUNGAN