Page 17 - ppt glb dan glbb
P. 17
b) tinggi maksimum yang dicapai bola
Penyelesaian :
tinggi maksimum yang dicapai bola dapat diselesaikan dengan dua cara yaitu
dengan menggunakan persamaan-persamaan yang ada pada GVA
Cara 1
h = v t − ½ gt 2
0
h = (20)(2) – (½)(10)(2 )
2
h = 40 – 20
h = 20 m
Cara 2
h max = v /2g
2
0
h max = 20 /(2×10)
2
h max = 400/20
h max = 20 m
Jadi, tinggi maksimum yang dicapai bola adalah 20m