Page 311 - KAYA atau MATI...Mbran 1927-2011
P. 311

disebut juga Pasar Sabtu. Peranan kali Krukut
yang berada di dekat Pasar Tanah Abang
menjadi penting dan ramai dikunjungi oleh
perahu-perahu yang memuat barang-barang
yang akan dijual ke Pasar Tanah Abang.
Mengenai asal usul nama dari Tanah
Abang sejarahnya masih diragukan. Namun ada
dua pendapat mengenai nama tersebut yang
penulis catat, yaitu pada waktu pasukan
Mataram menyerang kota Batavia pada tahun
1628, mereka mengadakan serangan kearah
kota melalui daerah selatan yaitu Tanah Abang.
Mereka
mempergunakan
tempat
tersebut
sebagai pangkalan, karena tempat tersebut
merupakan tanah bukit, sedang disekitarnya
terdapat daerah rawa-rawa dan kali Krukut.
Karena
tanahnya
merah, maka
mereka
menyebutkan tanah abang dari bahasa Jawa
yang artinya merah. Selain itu adapula yang
mengartikan nama Tanah Abang dari kata
"abang dan adik" yaitu dua orang bersaudara








































































   309   310   311   312   313