Page 32 - BAHAN AJAR ELEKTRONIK FISIKA-YUNI FISIKA_Neat
P. 32
Bahan Ajar
Kelas X Semester 2
dari:
Sudu-sudu berfungsi untuk menerima beban pancaran
yang disemprotkan oleh nozzle.
Sumber: (Hamzah dkk. 2016: 24)
Gambar 17. Sudu turbin
Poros berfungsi untuk meneruskan aliran tenaga yang
berupa gerak putar yang dihasilkan oleh sudu.
Bantalan berfungsi sebagai perapat-perapat komponen-
komponen denga tujuan agar tidak mengalami kebocoran
pada sistem.
Sumber: https://bantalanjembatan.blogspot.com/2011/01/bantalan-sebagai-
elemen-mesin.html
Gambar 18.Bantal luncur radial
29