Page 140 - Modul Instalasi Penerangan Listrik
P. 140
INSTALASI PENERANGAN LISTRIK
PENUTUP
Modul ini menggunakan sistem pembelajaran berbasis kompetensi yang
mencakup tiga aspek yaitu pengetahuan, keterampilan, dan sikap. Ketiga aspek
tersebut bertujuan untuk menjadi bekal peserta didik di dunia kerja nantinya.
Dengan dibuatnya modul pembelajaran untuk mata pelajaran Instalasi
Pnerangan Listrik ini diharapkan dapat membantu peserta didik Program Keahlian
Teknik Instalasi Tenaga Listrik khususnya dalam memahami materi dan sebagai
salah satu buku pegangan pembelajaran. Penulis menyadari bahwa masih banyak
kekurangan di dalam modul ini. Maka dari itu oenulis menerima adanya saran dari
berbagai pihak, khususnya ahli yang kompeten di bidangnya agar modul ini dapat
disempurnakan lagi.
Penutup 128