Page 6 - BAHAN HTML TM 3
P. 6

3. Daun



               Berfungsi sebagai tempat fotosintesis .
               Fotosintesis  adalah  :  Proses  pembuatan  makanan  pada  tumbuhan
                                                dengan bantuan energi cahaya matahari.

               Daun berguna pula sebagai tempat penguapan air, dan alat pernafasan
                                                pada tumbuhan.
               Daun  dapat  dibedakan  berdasarkan  bentuk  tulang  daunnya.  Misalnya
                                                sebagai berikut :













            Bentu Tulang Daun menyirip           Bentuk tulang daun menjari       Bentuk tulang daun sejajar

                4.  Bunga , Buah Dan Biji


                           Bunga penting dalam perkembangbiakan tumbuhan karena pada
               bunga terdapat alat-alat perkembangbiakan, yaitu : putik dan benang
               sari, Bunga tersusun atas beberapa bagian Yaitu : makhkota, kelopak,

               tangkai, putik, dan benang sari
                           Buah dan biji merupakan bagian tumbuhan hasil dari
               perkembngan bunga.putik yang telah di serbuki oleh serbuk sari akan
               tumbuh menjadi biji, Biji di lindungi oleh daging buah, Buah dari setiap

               tumbuhan memiliki bentuk yang beragam.

                           Bacalah !
















                                                                                                                5
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11