Page 11 - ebook hening
P. 11
E BOOK - WE LOVE WHAT WE D0
I am sick. I am at the hospital. Pandu usually goes to school at six o’clock.
Keterangan :
Kalimat-kalimat diatas (no. 1 sd.5) adalah bentuk Simple present tense.
Penjelasan dari kalimat-kalimat diatas adalah sebagai berikut:
1. Menyatakan kebenaran umum (fakta) : Bulan mengelilingi matahari.
2. Menyatakan kebenaran umum (fakta): Ayam jago selalu berkokok setiap pagi.
3. Menyatakan kegiatan (aktivitas) sehari-hari: Saya selalu bangun pada jam 5 setiap
pagi.
4. Menyayakan keadaan saat sekarang: Saya sedang sakit. Saya di di rumah sakit.
5. Menyatakan kegiatan (aktivitas) sehari-hari: Pandu biasa berangkat ke sekolah
pada jam 6 pagi.
Jadi disimpulkan bahwa, pola kalimat Simple Present Tense digunakan untuk
menyatakan fakta (kebenaran umum), kebiasaan, atau kejadian yang dilakukan
berulang-ulang pada saat ini.
Pola Kalimat Simple Present Tense
1. Kalimat Non-Verba (Tanpa Kata Kerja)
Positive (+):
I am
He, she, it is noun/ adjective/ adverb
You, they, we are
Example :
I am at the canteen to buy some foods.
Haris is a good policeman.
Devi and Aline are humble and helpful.
Created by: Hening Wijayanti, S.Pd 10