Page 22 - MOdul 1_Final_Neat
P. 22

Modul Ekonomi Kelas XI KD 3.4 dan 4.4


                   Kunci Jawaban

                       Nomor        Kunci                              Pembahasan
                        Soal      Jawaban
                                               Peranan Indeks Harga Konsumen (IHK)

                                               • Mengukur harga barang yang diperdagangkan dalam eceran
                                                 untuk dikonsumsi sendiri.
                         1            B        • Mengetahui harga makanan, perumahan, sandang, dan aneka
                                                 barang dan jasa.
                                               • Sebagai indikator inflasi.

                                               Indeks harga agregatif sederhana (tak tertimbang) dihitung
                         2            A        dengan rumus   ��   =    ∑  �           100
                                                                   ∑ �0
                                               Metode indeks harga agregatif sederhana = (21.000/17.000) x
                         3            C        100 = 123,53. Inflasi 23,53% termasuk inflasi sedang.

                                                    ∑ ���     �0
                         4            C        IL =   ∑ �0     �0        100 = (76.750/72.500) x 100 = 105,86
                                               Pernyataan tentang indeks harga:
                                               • Angka indeks harga dapat dijadikan standar/pedoman  untuk

                                                 melakukan perbandingan harga dari waktu ke waktu.
                                               • Indeks   harga   merupakan   petunjuk/indikator   yang   dapat
                                                 digunakan  untuk  mengukur  pertumbuhan  ekonomi  secara
                         5            C          umum.
                                               • Indeks  harga  konsumen  adalah  ukuran  statistik  yang  dapat
                                                 menunjukkan  perubahan-perubahan  yang terjadi  pada  harga
                                                 eceran barang dan jasa yang diminta oleh konsumen dari waktu
                                                 ke waktu.


               F.   Penilaian Diri
                   Tabel Penilaian Diri Penguasaan Indeks Harga
                                                                 Hasil Penilaian Diri
                       No            Pernyataan           Kurang      Cukup       Baik      Keterangan
                            Saya memahami pengertian
                       1
                            indeks harga
                            Saya memahami tujuan
                       2
                            perhitungan indeks harga
                            Saya memahami jenis-
                       3
                            jenisindeks harga
                            Saya memahami macam-
                       4    macam metode perhitungan
                            indeks harga
                            Saya memahami metode

                       5    perhitungan indeks harga
                            sederhana/agregatif tak
                            terimbang
                            Saya memahami metode
                       6    perhitungan indeks Laspeyres
                            (IP) dan indeks Paasche (IP)
                            Saya memahami metode
                            perhitungan indeks kompromi
                       7
                            (Indeks Drobisch and Bowley
                            (ID), Indeks Irving Fisher (IF),

                                                                                                           14
                @2020, Direktorat SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27