Page 8 - BUKU AJAR DIGITAL SISTEM PENCERNAAN
P. 8

belajar dengan membaca buku ini.

                        Manusia memiliki dua macam             Fitur “KaSing Unik” merupakan
                        memori yaitu sistem memori             fitur yang disajikan materi berupa
                        spasial dan sistem pembelajaran        singkatan unik untuk membantu
                        yang menekankan pada hafalan.          siswa dalam kemampuan
                                                               mengingat.

                        Otak akan memahami dengan              Fitur “Mitos vs Fakta” merupakan
                        baik ketika fakta dan keterampilan     fitur untuk peserta didik
                        tertanam ke dalam memori spasial  mendapatkan suatu informasi
                        secara alami.                          berasal dari sumber yang
                                                               terpercaya.

                        Belahan otak kiri dan kanan            Fitur “Mari kita selesaikan”
                        secara bersama-sama                    merupakan fitur berisi persoalan
                        mengorganisasi suatu informasi.        yang disajikan berupa
                                                               berita/gambar dan siswa diminta
                                                               untuk menyelesaikan soal tersebut.

                        Masing-masing bagian otak              Fitur “Maze chase-Wordwall”
                        adalah unik. Pembelajaran              merupakan permainan labirin yang
                        hendaknya menfasilitasi kesukaan       terdiri dari pemain dan musuh.
                        visual, taktil, audiotori, atau emosi.  Pemain tersebut diinstruksikan untuk
                                                               dapat menentukan jawaban dari
                        Keterlibatan emosi sangat penting      kuis yang disediakan. Jawaban
                        dalam pembentukan pola belajar.        tersebut berupa labirin yang
                                                               dituliskan oleh pilihan jawaban.
                                                               Fitur ini juga memiliki visual yang
                                                               sangat menarik sehingga peserta
                                                               didik dapat belajar dengan suasana
                                                               menyenangkan.

                        Belajar adalah meningkatkan            Fitur “Latihan” merupakan fitur
                        tantangan dan mengurangi               yang disajikan berupa pertanyaan-
                        ancaman. Pembelajaran                  pertanyaan kuis sebagai
                        seharusnya menyenangkan dan            pendalaman materi.
                        tidak menakutkan bagi siswa.











                                                                                                   vii
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13