Page 14 - IDEA Sep 2014
P. 14

jeli memilih.  Mintalah saran arsitek atau
        kontraktor, saat Anda membeli bahan
        yang tepat.
           Kalau Anda ingin menggunakan
        cor semen yang diekspos, kita wajib
        melapisinya dengan floorhardener-
        semacam bahan penguat permukaan
        lantai beton. Bahan penguat tersebut
        mampu membuat permukaan lantai
        keras, mengikat sehingga tidak mudah
        retak. Bentuknya bubuk mirip semen
        biasa.
          Pilihan warna f/oorhardener beragam:
                                            Kombinasi batu alam dan nat koral sikat. Kita perlu rajin   Tali air dapat dibuat menyerupai nat sebuah keramik biasa.
        abu-abu, hijau tua, merah tua, kuning,   membersihkan noda dan kotoran yang melekat pada celah nat.   Kedalaman dan lebar tali air cukup 2 cm.
        dan oranye. Dua warna terakhir bisanya
        perlu dipesan terlebih dahulu.  Meski   mesin poles. Mesin inilah yang membuat   biasa. Ada perekatnya, plester semen
        berwarna-warna, bahan tersebut tidak   bubuk mengendap padat dan mengeras   biasa atau khusus, dan pengisi nat
        mudah aus oleh air. Warna tidak cepat   secara merata.                 (grout). Jika Anda ingin membentuk
        memudar. Jika terkena tumpahan        Selain floorhardener,  Anda dapat   tampilan yang unik, Anda dapat
        minyak, oli, air deterjen, lantai tidak   menggunakan keramik lantai khusus,   memasang keramik dengan pola diagonal
        mudah rusak.                        bukan jenis biasa.  Keramik tersebut   atau zigzag.
          Pengerjaan floorhardener dilakukan   mengandung bahan yang mampu       Pilihan lain adalah conblok dan batu
        saat cor semen setengah basah (atau   menahan beban kendaraan, termasuk   alam. Mirip dengan keramik, bahan ini
        sekitar 80%-90%). Tabur bubuk hingga   tekanan roda.                   memerlukan perekat satu sama lain.
        merata dengan sendok semen biasa.     Pemasangan keramik tidak jauh    Khusus conblock, cukup diikat dengan
        Untuk memadatkan bubuk, gunakan     berbeda ketika Anda memasang keramik   pasir,  tanpa plester semen biasa.
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19