Page 10 - LAPORAN KKL KELOMPOK 18 SMAN 3 PALEMBANG-dikonversi
P. 10

B.  Tugas dan Fungsi Pegawai Unit SMA Negeri 3 Palembang


                    1.    Kepala Sekolah
                        Kepala  sekolah  berfungsi  sebagai  penanggung  jawab  seluruh  kegiatan  disekolah  dan

                    bertugas  sebagai  edukator,  manager,  administrasi,  supervisor,  pemimpin,  leader,  inovator,
                    motivator dan orang tua di sekolah.


                       a.  Kepala Sekolah Selaku Edukator

                        Bertugas melaksanakan proses belajar mengajar secara efektif dan efisien.


                       b.  Kepala Sekolah Selaku Manager

                         1)  Menyusun perencanaan
                         2)  Mengorganisasikan kegiatan

                         3)  Mengkoordinasikan kegiatan
                         4)  Mengarahkan kegiatan

                         5)  Melaksanakan evaluasi

                         6)  Melaksanakan pengawasan terhadap kegiatan
                         7)  Menentukan kebijakan

                         8)  Mengadakan rapat

                         9)  Mengatur proses belajar mengajar
                         10) Mengambil keputusan

                         11) Mengatur administrasi ketatausahaan siswa, keuangan, sarana dan prasarana
                         12) Mengatur organisasi intraketenagaan

                         13) Mengatur organisasi intrasekolah
                         14) Mengatur hubungan sekolah dengan masyarakat dan instansi terkait.



                       c.  Kepala Sekolah Selaku Administrator
                         1)  Perencanaan

                         2)  Pengorganisasian
                         3)  Pengarahan

                         4)  Pengawasan



                                                                                                           10
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15