Page 63 - Bahan Ajar Fisika Kelas XI SMA/MA_Kelompok 4
P. 63

Kalor dan Perpindahan Kalor






                            KOMPETENSI
                                DASAR

                       3.5.Menganalisis  pengaruh  kalor  dan  perpindahan  kalor  yang  meliputi

                           karakteristik termal suatu bahan, kapasitas, dan konduktivitas kalor pada

                           kehidupan sehari-hari.

                       4.5.Merancang dan melakukan percobaan tentang karakteristik termal suatu

                           bahan,  terutama  terkait  dengan  kapasitas  dan  konduktivitas  kalor,
                           beserta presentasi hasil percobaan dan pemanfaatannya.





                             INDIKATOR




                          3.5.1  Mendeskripsikan pengertian suhu
                          3.5.2  Membandingkan  skala  pengukuran  temometer  celcius  dengan
                                 skala pengukuran termometer yang lain

                          3.5.3  Menganalisis pengaruh kalor terhadap perubahan suhu benda

                          3.5.4  Menganalisis pengaruh perubahan suhu benda terhadap ukuran

                                 benda (pemuaian)

                          3.5.5  Menganalisis pengaruh kalor terhadap perubahan wujud benda

                          3.5.6  Menerapkan Azas Black untuk menentukan kalor jenis bahan

                          3.5.7  Menganalisis  perpindahan  kalor  dengan  cara  konduksi,

                                 konveksi dan radiasi
                          3.5.8  Mengidentifikasi  faktor-faktor  yang  dapat  mempengaruhi

                                 perpindahan kalor secara konduksi, konveksi dan radiasi
                          4.5.1  Melakukan percobaan prinsip kerja termometer








                                                                                                             59
            Fisika SMA/MA Kelas XI Semester 1
   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68