Page 28 - E-Modul IPA Kelas VI Semester I Tema III
P. 28
BAB III
EVALUASI
Mari Berlatih!
1. Perhatikan gambar di bawah ini !
Rangkaian pada gambar yang termasuk paralel ditunjukkan oleh huruf....
2. Apa rangkaian listrik yang digunakan pada senter?
3. Bagaimana cara kerja rangkaian paralel?
4. Sebutkan benda yang menggunakan rangkaian seri!
5. Perhatikan gambar berikut!
.
Pada rangkaian tersebut lampu yang menyala ditunjukkan nomor ....
IPA Kelas VI SD/MI Tema 3 Semester 1 26