Page 15 - E-modul Interaksi Sosial dan Lembaga Sosial
P. 15

Kontak dan komunikasi menjadi syarat yang penting bagi terwujudnya   •  Imitasi,  yaitu  tindakan  seseorang
 interaksi sosial, misalnya kita ketemu dengan orang Inggris lalu berjabat   dalam  meniru  penampilan,  dan
 tangan. Orang Inggris berbicara dengan bahasa Inggris dan kita bicara   gaya hidup orang lain yang bersifat
 dengan bahasa Indonesia. Untuk itu agar terjadi kontak dan komunikasi   sementara.  Imitasi  berasal  dari

 yang  baik,  kita  harus  mampu  menyesuaikan  diri  dengan  lingkungan   Bahasa  Inggris,  imitation  yang
 sekitar.  Itu  sangat  penting  bagi  terjadinya  interaksi  sosial.  Tidak  semua   artinya tiruan atau peniruan.
 tindakan manusia merupakan interaksi sosial. Tindakan yang bagaimana
 yang dapat dikatakan sebagai interaksi sosial? Suatu tindakan manusia
                                                                      Gambar 1.3. Seseorang yang saling meniru
 dikatakan sebagai interaksi sosial apabila memiliki ciri-ciri sebagai berikut   pakaian orang lain
 1.  Jumlah pelakunya lebih dari seorang, biasanya dua atau lebih.   •  Identifikasi,  yaitu  proses  meniru
 2.  Berlangsung secara timbal-balik.   gaya hidup, tingkah laku, perbuatan,
 3.  Adanya  komunikasi  antarpelaku  dengan  menggunakan  simbol-  kepercayaan  dan  nilai-nilai  yang

 simbol yang disepakati.  dianut  orang  lain  yang  bersifat
 4.  Adanya suatu tujuan tertentu  permanen. Identifi kasi merupakan
                        proses  imitasi  yang  sudah  sangat
 Faktor-faktor  yang  melatarbelakangi  berlangsungnya  suatu  proses   mendalam   dan   membentuk

 interaksi sosial menurut Soerjono Soekanto (1989) antara lain :   kepribadian seseorang.
 •  Sugesti,  yaitu   pengaruh   atau                                  Gambar 1.4. Seseorang yang meniru sikap
                                                                                     orang lain
 stimulus yang diberikan seseorang
 kepada  orang  lain.  Sugesti  dapat   •  Simpati,  yaitu  proses  kejiwaan

 berupa  pengaruh  psikis  yang   seseorang  yang  merasa  tertarik
 berasal  dari  dalam  diri  seseorang   dengan  orang  lain.  Ketertarikan
 karena   adanya   keyakinan   tersebut  didasari  oleh  keinginan
 terhadap  sesuatu  hal  dari  orang   untuk   memahami   perasaan

 yang  dipercayai,  baik  itu  melalui   pihak  lain  ataupun  bekerja  sama
 informasi   atau   nasihat   yang   dengannya.
 diberikan.
                                                                         Gambar 1.5. Seseorang yang sedang
                                                                           ber-simpati terhadap orang lain
   Faktor-faktor  yang  menyebabkan  sugesti  mudah  diterima,  antara
 lain:               •  Empati,  yaitu        proses     larutnya
 1.  Pemberi sugesti memiliki keahlian di bidangnya.   perasaan   seseorang   terhadap
 2.  Sebagian  besar  anggota  masyarakat  telah  menerima  pendapat   penderitaan maupun kebahagiaan

 tersebut.              orang      lain.   Empati      membuat
 3.  Tidak mampu berpikir dengan baik dalam proses sugesti, sehingga   seseorang  memosisikan  dirinya
 sugesti akan diterima tanpa pikir panjang.   sebagai orang lain.
 4.  Kondisi  bingung  dan  bimbang  yang  dialami  seseorang  akibat    Gambar 1.6. Seseorang yang sedang
                                                                            ber-empati kepada orang lain
 dari pikiran yang terpecah belah sehingga mudah baginya untuk
 tersugesti.         •  Motivasi,  yaitu  pengaruh  yang  diberikan  seorang  individu  terhadap
                        individu  lain,  seorang  individu  terhadap  kelompok,  atau  suatu







 4  E-Modul Interaksi Sosial dan Lembaga Sosial  | IPS Kelas 7 SMP  E-Modul Interaksi Sosial dan Lembaga Sosial  | IPS Kelas 7 SMP  5
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20